Liputan : UMAR ( Ocu )
Hari HUT PGRI Ke-76 dan HGN Membangkitkan motivasi dan semangat kepada guru dalam mengejar karir dan memberikan ilmu kepada anak didik
SIAK HULU, Detik19.com — Dalam Rangka HUT PGRI ke 76, Puluhan Siswa/i SDN 014 Teratak Buluh yang tergabung dalam grub Celempong Seni Budaya baru baru ini ikut serta dalam memeriahkan acara HUT PGRI ke 76,
Acara berlangsung di Sekolah SDN 014 Desa Teratak Buluh Kec Siak Hulu Kab Kampar
Menurut Kepala Sekolah SDN 014 Teratak Buluh Arpius saat dikonfirmasi detik19.com, bahwa disemarakkan HUT PGRI ini guna meningkatkan motivasi rasa kebersamaan antara guru pengajar dan murid yang ikut belajar di sekolah SDN 014 ini apa lagi saat memperingati HGN kami tetap membimbing anak anak murid dengan berbagai seni musik salahsatunya tradisi calempong maimbau, Imbuhnya
Mestipun suana perayaan HUT PGRI ini sederhana, dan tenaga guru juga sedikit namun semangat dan rasa senang tetap tinggi, Tambahnya
Acara berjalan dengan baik dan lancar dengan tetap mematuhi Prokes dan merapkan 3M